Rabu, 12 Oktober 2011

Tentang Arsitektur


Arsitektur dan Lingkungan

Arsitektur adalah linkungan binaan , untuk mewadahi semua aktivitas. Dan menurut Vitruvius di dalam bukunya De Architectura (yang merupakan sumber tertulis paling tua yang masih ada hingga sekarang), bangunan yang baik haruslah memilik Keindahan / Estetika (Venustas), Kekuatan (Firmitas), dan Kegunaan / Fungsi (Utilitas); arsitektur dapat dikatakan sebagai keseimbangan dan koordinasi antara ketiga unsur tersebut, dan tidak ada satu unsur yang melebihi unsur lainnya. Dalam definisi modern, arsitektur harus mencakup pertimbangan fungsi, estetika, dan psikologis. Namun, dapat dikatakan pula bahwa unsur fungsi itu sendiri di dalamnya sudah mencakup baik unsur estetika maupun psikologis.

      Di dalam arsitektur ini menciptakan lingkungan yang melalui seni dan estetika. Arsitektur berperan sangat penting untuk kemajuan pembangunan terhadap lingkungan hidup. Di sini arsitektur di tuntun untuk , bagaimana cara mengelola lingkungan dengan baik.

        Hubungan arsitektur dan lingkungan sangat erat , karena arsitektur salah satu Yang akan bepengaruh terhadap pengelolaan lingkungan hidup.  Lingkungan itu sendiri merupakan salah satu segi yang mendukung perencanaan dan rancangan arsitektur sebagai suatu keseluruhan yang menitik beratkan pada “ pewadahan spatial “ yang dibutuhkan arsitektur, sesuai dengan kegunaannya bagi manusia.

Sumber : 



3 komentar:

  1. ok, good ... lanjutkan postingannya .. heee

    BalasHapus
  2. How to withdraw money from a casino account? - DrmCD
    How to withdraw money 충청남도 출장안마 from a casino account? The 서울특별 출장안마 withdrawal fees that will be paid to 정읍 출장마사지 players in the 나주 출장샵 casino account section. All withdrawal fees and 속초 출장샵 withdrawal rules are

    BalasHapus